Lesson Learned: Guiding My Daughter #1
Subuh tadi pagi, tidak sengaja saya menemukan bahwa salah satu kenalan saya saat SMA rupanya sekarang adalah seorang pengusaha sukses. Meskipun ia seorang wanita, ibu dan istri, tidak menghambat usahanya untuk menjadi sukses. Memberikan waktu untuk menyontek ke IG feed dia, bukan membuat saya membandingkan, […]